Karakteristik Negara Maju dan Negara Berkembang
Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan mampu
Setelah mempelajari materi ini, peserta didik diharapkan mampu
A. PERTANYAAN
Berikan pendapat Saudara tentang
B. LANDASAN TEORI
Negara berkembang adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan dan mengkategorikan negara-negara di dunia yang memiliki standar hidup relatif rendah, sektor industri yang kurang berkembang, skor Indeks Pembangunan Manusia atau Human Development Index (HDI) berada pada tingkat menengah ke bawah, serta rendahnya pendapatan per kapita.
Development Eight (D-8) merupakan kelompok negara berkembang yang sebagian besar berpenduduk muslim. D-8 di bentuk pada tanggal 15 Juni 1997 di Istanbul Turki
Tujuan utama D-8 adalah meningkatkan posisi negara berkembang dalam perekonomian dunia dan menciptakan kesempatan baru dalam kerja sama perdagangan antara negara-negara anggotanya.
Ke delapan negara berkembang tersebut adalah Indonesia, Turki, Iran, Malaysia, Pakistan, Bangladesh, Nigeria, dan Mesir. Berikut ini adalah karakteristik negara berkembang:
Menurut World Bank (2005), ciri khas negara-negara berkembang sebagai berikut:
Development Eight (D-8) merupakan kelompok negara berkembang yang sebagian besar berpenduduk muslim. D-8 di bentuk pada tanggal 15 Juni 1997 di Istanbul Turki
Tujuan utama D-8 adalah meningkatkan posisi negara berkembang dalam perekonomian dunia dan menciptakan kesempatan baru dalam kerja sama perdagangan antara negara-negara anggotanya.
Ke delapan negara berkembang tersebut adalah Indonesia, Turki, Iran, Malaysia, Pakistan, Bangladesh, Nigeria, dan Mesir. Berikut ini adalah karakteristik negara berkembang:
- Struktur mata pencarian penduduknya sebagiab besar di bidang agraris.
- Pelaksanaan kegiatan agraris lebih banyak memanfaatkan tenaga manusia sebagai
- pengolahnya dibanding dengan penggunaan alat bantu mekanik
- Kepemilikan luas lahan pertanian nya relatif sempit
- Pendapatan per kapita penduduknya rendah
- Tingkat penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi penduduk rendah
- Tingkat pertumbuhan penduduk per tahun tinggi
- Akumulasi penduduk sebagian besar di wilayah pedesaan
- Tingakt pendidikan rata-rata penduduknya rendah
- Tingkat kesehatan rata-rata penduduknya rendah
- Tingkat perkembangan sarana dan prasarana penunjang kehidupan rata-rata rendah dan
- belum modern atau masih tradisional
Menurut World Bank (2005), ciri khas negara-negara berkembang sebagai berikut:
- Memiliki hutang
- Pendapatan negara kebanyakan dari sumber ekspor hasil-hasil pertanian dan sumber daya alam lainnya
- Memiliki indeks Pembangunan Manusia (IPM) rendah
- Hampir (selalu) adalah negara-negara miskin
- Hampir (selalu) adalah negara-negara bekas jajahan bangsa Eropa
Negara maju adalah sebutan untuk negara yang menikmati standar hidup yang relatif tinggi melalui teknologi tinggi dan ekonomi yang merata. Kebanyakan negara dengan GDP per kapita tinggi dianggap negara maju.
Namun beberapa negara telah mencapai GDP tinggi melalui eksploitasi usmber daya alam (seperti Nauru melalui pengambilan fosfor dan Brunei Darussalam melalui pengambilan minyak bumi) tanpa mengembangkan industri yang beragam, dan ekonomi berdasarkan jasa tidak dianggap memiliki status negara maju.
Lebih kurang 20 negara maju di dunia termasuk dalam kategori negara industri. Beberapa negara maju tergabung dalam salah satu forum kerjasama yang dikenal dengan nama G-8 (Group of Eight).
Negara yang termasuk dalam kelompok G-8 adalah Amerika Serikat, Jepang, Inggris, Perancis, Jerman, Italia, Kanada, dan Rusia. Adapun ciri-ciri negara maju, sebagai berikut:
Menurut Worl Bank (2005), ciri khas negara maju sebagai berikut:
Namun beberapa negara telah mencapai GDP tinggi melalui eksploitasi usmber daya alam (seperti Nauru melalui pengambilan fosfor dan Brunei Darussalam melalui pengambilan minyak bumi) tanpa mengembangkan industri yang beragam, dan ekonomi berdasarkan jasa tidak dianggap memiliki status negara maju.
Lebih kurang 20 negara maju di dunia termasuk dalam kategori negara industri. Beberapa negara maju tergabung dalam salah satu forum kerjasama yang dikenal dengan nama G-8 (Group of Eight).
Negara yang termasuk dalam kelompok G-8 adalah Amerika Serikat, Jepang, Inggris, Perancis, Jerman, Italia, Kanada, dan Rusia. Adapun ciri-ciri negara maju, sebagai berikut:
- Struktur mata pencarian penduduknya sebagian besar di bidang industri dan jasa
- Pendapatan per kapita pendudukya tinggi
- Tingkat penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi penduduk tingi
- Tingkat pertumbuhan penduduk per tahun rendah
- Akumulasi penduduk sebagian besar di wilayah perkotaan
- Tingkat pendidikan rata-rata penduduknya tinggi
- Tingkat kesehatan rata-rata penduduknya tinggi
- Tingkat perkembangan sarana atau prasarana penunjang kehidupan rata-rata tinggi atau modern
Menurut Worl Bank (2005), ciri khas negara maju sebagai berikut:
- Tingkat kelahiran bayi/pertumbuhan penduduk rendah
- Secara umum, penduduknya berpendidikan tinggi/memadai
- Tingkat kesehatan dan harapan hidup pendudunya relatif tinggi
- Sebagian besar tatanan kehidupan sosial, politik, dan ekonomi relatif maju
- Perekonomian negara biasanya banyak bergantung pada sektor jasa/pelananan dan industri manufaktur.
C. PRAKTEK
Posting Komentar