Teks proklamasi kemerdekaan Indonesia disusun dengan mengedepankan semangat persatuan dan kesatuan

1 minute read
Teks proklamasi kemerdekaan Indonesia disusun dengan mengedepankan semangat persatuan dan kesatuan bangsa. Teks proklamasi Kemerdekaan Indonesia memang hanya beberapa kalimat, tetapi mengandung makna yang luar biasa. Apabila ditelaah lebih mendalam, maka kalimat kedua dalam teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia mengandung makna...
a. kemauan bangsa Indoensia untuk menentukan nasibnya sendiri
b. upaya merebut kekuasaan dari Jepang yang kalah berperang
c. puncak perjuangan bangsa Indonesia setelah sekian lama hidup dalam penjajahan
d. upaya pemindahan kekuasaan dan lainnya harus dilakukan secara cermat dan cepat
e. Soekarno-Hatta memproklamasikan kemerdekaan atas nama bangsa Indonesia

Jawaban : d. upaya pemindahan kekuasaan dan lainnya harus dilakukan secara cermat dan cepat

Penggalan teks yang berbunyi "Mengenai pemindahan kekuasaan dan lain diselenggarakan dengan cara seksama dalam tempo yang sesingkat-singkatnya" merupakan makna kalimat kedua teks Proklamasi Kemerdekaan dalam bentuk pengalihan kekuasaan.

Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dilaksanakan pada hari Jumat, 17 Agustus 1945 tahun Masehi, atau tanggal 17 Agustus 2605 menurut tahun Jepang, yang dibacakan oleh Soekarno dengan didampingi oleh Drs. Mohammad Hatta bertempat di Jalan Pegangsaan Timur 56, Jakarta Pusat.

iklan tengah