Pada masa Mesolithikum, kebudayaan kjokkenmoddinger banyak ditemukan. Hal tersebut menunjukkan adanya
1 minute read
39. Pada masa Mesolithikum, kebudayaan kjokkenmoddinger banyak ditemukan. Hal tersebut menunjukkan adanya...
A. bukti bahwa manusia purba mengonsumsi kerang dan siput
B. tempat tinggal di gua-gua
C. manusia purba melakukan perburuan hewan di hutan
D. telah ditemukannya api dan cara memasak makanan
Jawaban A
1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 27, 28, 29, 30, 31, 32, 33, 34, 35, 36, 37, 38, 39, 40, 41, 42, 43, 44, 45
Kebudayaan kjokkenmoddinger banyak ditemukan hal ini menunjukkan adanya bukti bahwa manusia purba mengonsumsi kerang dan siput
Kjokkenmoddinger atau disebut juga sebagai midden adalah salah satu hasil kebudayaan manusia purba paling terkenal pada Zaman Mesolitikum. ... Kjokkenmoddinger adalah tumpukan sampah dapur berupa kulit siput dan kerang yang menggunung dan tingginya bisa mencapai 7 meter.
kjokkenmoddinger (istilah bahasa Denmark kjokken artinya dapur modding artinya sampah), kjokkenmoddinger adalah budaya manusia zaman mesolithikum yang membuat tumpukan kulit kerang dan siput yang banyak ditemukan di sepanjang pantai timur sumatera
Posting Komentar