Letusan gunung berapi terjadi karena aktivitas magma di perut bumi yang menimbulkan tekanan kuat keluar melalui puncak gunung berapi. Bahan yang ditimbulkan oleh letusan gunung berapi antara lain berupa:
1. Abu Vulkanik
hujan abu vulkanik, menyebabkan gangguan pernapasan
2. Lava Panas
lava panas, merusak dan mematikan apapun yang dilalui
3. Awan Panas
awan panas dapat mematikan makhluk hidup yang dilalui
4. Gas Belerang
gas yang mengandung racun
5. Material Padat
material padat (batuan, kerikil, pasir) dapat menimpa perumahan dan lain-lain.
Posting Komentar