Fungsi Lapisan Atmosfer
Secara vertikal, atmosfer Bumi dapat dibedakan kedalam beberapa lapisan. Pembagian ini didasarkan pada keadaan temperatur pada tempat atau ketinggian tertentu.
Setiap lapisan atmosfer memiliki karakteristik tersendiri dan fungsi yang berbeda-beda. Berikut ini adalah lapisan-lapisan atmosfer.
1. Lapisan Troposfer
Troposfer merupakan lapisan terbawah dari atmosfer, yaitu pada ketinggian 0-18 km di atas permukaan laut. Tebal lapisan troposfer rata-rata 10 km.
2. Lapisan Stratosfer
Lapisan kedua dari atmosfer adalah stratosfer. Stratosfer terletak pada ketinggian 18-49 km dari permukaan bumi.
Lapisan ini ditandai dengan adanya proses inversi suhu, artinya suhu udara bertambah tinggi seiring dengan kenaikan ketinggian.
3. Lapisan Mesosfer
Lapisan ketiga penyusun atmosfer adalah lapisan mesosfer. Lapisan ini terdapat pada ketinggian antara 49 sampai 85 km di atas permukaan bumi.
Lapisan ini merupakan lapisan pelindung bumi dari jatuhan meteor atau benda-benda angkasa luar lainnya.
4. Lapisan Termosfer
Termosfer terletak pada ketinggian 82-800 km dari permukaan Bumi. Lapisan ini disebut juga lapisan ionosfer.
5. Lapisan Eksosfer
Lapisan eksosfer terletak pada ketinggian antara 800-1.000 km dari permukaan Bumi. Pada lapisan ini merupakan tempat terjadinya pergerakan atom-atom secara tidak beraturan.
Baca lebih lengkap DISINI
Setiap lapisan atmosfer memiliki karakteristik tersendiri dan fungsi yang berbeda-beda. Berikut ini adalah lapisan-lapisan atmosfer.
1. Lapisan Troposfer
Troposfer merupakan lapisan terbawah dari atmosfer, yaitu pada ketinggian 0-18 km di atas permukaan laut. Tebal lapisan troposfer rata-rata 10 km.
Di daerah katulistiwa, ketinggian lapisan troposfer sekitar 16 km dengan temperatur rata-rata 80°C.
Di daerah lintang sedang, ketinggian lapisan troposfer sekitar 11 km dengan temperatur rata-rata 54°C, sedangkan di daerah kutub, ketinggiannya sekitar 8 km dengan temperatur rata-rata 46°C.
Lapisan troposfer ini berpengaruh sangat besar terhadap kehidupan makhluk hidup di muka bumi.
Alasannya pada lapisan ini selain terjadi peristiwa-peristiwa, seperti cuaca dan iklim, juga terdapat kira-kira 80% dari seluruh massa gas yang terkandung dalam atmosfer terdapat pada lapisan ini.
Di daerah lintang sedang, ketinggian lapisan troposfer sekitar 11 km dengan temperatur rata-rata 54°C, sedangkan di daerah kutub, ketinggiannya sekitar 8 km dengan temperatur rata-rata 46°C.
Lapisan troposfer ini berpengaruh sangat besar terhadap kehidupan makhluk hidup di muka bumi.
Alasannya pada lapisan ini selain terjadi peristiwa-peristiwa, seperti cuaca dan iklim, juga terdapat kira-kira 80% dari seluruh massa gas yang terkandung dalam atmosfer terdapat pada lapisan ini.
2. Lapisan Stratosfer
Lapisan kedua dari atmosfer adalah stratosfer. Stratosfer terletak pada ketinggian 18-49 km dari permukaan bumi.
Lapisan ini ditandai dengan adanya proses inversi suhu, artinya suhu udara bertambah tinggi seiring dengan kenaikan ketinggian.
Kenaikan suhu udara berdasarkan ketinggian mulai terhenti, yaitu pada puncak lapisan stratosfer yang disebut stratopause dengan suhu sekitar 0°C.
Stratopause adalah lapisan batas antara stratosfer dan mesosfer. Lapisan ini terletak pada ketinggian sekitar 50-60 km dari permukaan bumi.
Stratopause adalah lapisan batas antara stratosfer dan mesosfer. Lapisan ini terletak pada ketinggian sekitar 50-60 km dari permukaan bumi.
3. Lapisan Mesosfer
Lapisan ketiga penyusun atmosfer adalah lapisan mesosfer. Lapisan ini terdapat pada ketinggian antara 49 sampai 85 km di atas permukaan bumi.
Lapisan ini merupakan lapisan pelindung bumi dari jatuhan meteor atau benda-benda angkasa luar lainnya.
Lapisan mesosfer ditandai dengan penurunan suhu (temperatur) udara, rata-rata 0,4°C per seratus meter.
Penurunan suhu (temperatur) udara ini disebabkan mesosfer memiliki keseimbangan radioaktif negatif.
Temperatur terendah di mesosfer kurang dari -18°C.
Bahkan di puncak mesosfer yang disebut mesopause,yaitu lapisan batas antara mesosfer dan lapisan termosfer temperaturnya diperkirakan mencapai sekitar -100°C.
Penurunan suhu (temperatur) udara ini disebabkan mesosfer memiliki keseimbangan radioaktif negatif.
Temperatur terendah di mesosfer kurang dari -18°C.
Bahkan di puncak mesosfer yang disebut mesopause,yaitu lapisan batas antara mesosfer dan lapisan termosfer temperaturnya diperkirakan mencapai sekitar -100°C.
4. Lapisan Termosfer
Termosfer terletak pada ketinggian 82-800 km dari permukaan Bumi. Lapisan ini disebut juga lapisan ionosfer.
Alasannya karena pada lapisan ini merupakan tempat terjadinya ionisasi partikel-partikel yang dapat memberikan efek pada perambatan /refleksi gelombang radio, baik gelombang panjang maupun gelombang pendek.
5. Lapisan Eksosfer
Lapisan eksosfer terletak pada ketinggian antara 800-1.000 km dari permukaan Bumi. Pada lapisan ini merupakan tempat terjadinya pergerakan atom-atom secara tidak beraturan.
Lapisan ini merupakan lapisan paling panas dan molekul udara dapat meninggalkan atmosfer sampai ketinggian 3.150 km dari permukaan bumi.
Lapisan eksosfer sering disebut juga dengan ruang antarplanet dan ruang geostasioner. Lapisan ini sangat berbahaya karena merupakan tempat terjadi kehancuran meteor dari angkasa luar.
Lapisan eksosfer sering disebut juga dengan ruang antarplanet dan ruang geostasioner. Lapisan ini sangat berbahaya karena merupakan tempat terjadi kehancuran meteor dari angkasa luar.
Baca lebih lengkap DISINI
Posting Komentar