Upaya VOC untuk menebang kelebihan jumlah tanaman agar produksinya tidak berlebihan sehingga harga dapat dipertahankan disebut
1 minute read
Upaya VOC untuk menebang kelebihan jumlah tanaman agar produksinya tidak berlebihan sehingga harga dapat dipertahankan disebut..
a. contingenten
b. ekstirpasi
c. verplichte leverantie
d. pelayaran hongi
e. devide et impera
Jawaban b
VOC memiliki beberapa kebijakan, yaitu contingenten (pajak wajib berupa hasil bumi yang lagnsung dibayarkan ke VOC); verplichte leverantie (penyerahan wajib hasil bumi dengan harga yang telah ditentukan VOC); ekstirpasi (menebang kelebihan jumlah tanaman agar produksinya tidak berlebihan sehingga harga dapat dipertahankan); pelayaran hongi (pelayaran dengan perahu kora-kora untuk memantau penanaman dan perdagangan rempah-rempah oleh petani); devide et impera (mengadu domba untuk menguasai kerajaan lain).
Berikut adalah kebijakan-kebijakan pemerintah kolonial belanda masa voc, yang diberi hak-hak istimewa (hak oktri) yaitu:
- Hak membuat mata uang.
- Hak monopoli.
- Hak mendirikan benteng.
- Hak melaksanakan perjanjian dengan kerajaan Indonesia.
- Hak membantuk pasukan tentara.
Posting Komentar