Sungai yang mengalirnya berlawanan dengan arah kemiringan lapisan batuan daerah tersebut merupakan sungai...

0 minute read

Sungai yang mengalirnya berlawanan dengan arah kemiringan lapisan batuan daerah tersebut merupakan sungai...

a. subsekuen

b. resekuen

c. konsekuen

d. obsekuen

e. insekuen

Jawaban : d. obsekuen

Sungai yang mengalirnya berlawanan dengan arah kemiringan lapisan batuan daerah tersebut merupakan sungai obsekuen.

Sungai obsekuen adalah sungai yang mengalir berlawanan dengan arah kemiringan lapisan batuan daerah tersebut dan bermuara atau merupakan anak dari sungai subsekuen.

Sungai obsekuen, yaitu sungai yang arah aliran airnya berlawanan dengan sungai konsekuen dan menuju sungai subsekuen. 

Sungai obsekuen, adalah sungai yang mengalir berlawanan arah dengan kemiringan struktur batuan dan juga sungai konsekuen

iklan tengah