Soal Pilihan Ganda Tentang Evolusi
1. Peristiwa ini diperkirakan terjadi selama proses evolusi:
l. terjadi mutasi
2. meningkatnya frekuensi gen mutan dalam populasi
3. munculnya jenis baru .
4. seleksi alam berpengaruh pada mutan untuk menghasilkan keturunan
Dalam teori evolusi, urutan peristiwa yang sesuai adalah...
A. 1, 2, 4, 3.
B. 3, 2, 1, 4.
C. 1,4, 2, 3.
D. 3, l, 2, 4.
E. 2,1, 4, 3
Jawaban A
2. Suatu jenis organisme dapat dikatakan memiliki tingkat kecocokan (fitness) yang lebih besar dibandingkan jenis lainnya jika...
(A) memiliki masa hidup yang lebih lama.
(B) menghasilkan keturunan yang survive dalam jumlah banyak
(C) menguasai teritorial yaiig lebih luas.
(D) melakukan perkawinan berulang kali.
(E) memiliki banyak pasangan hidup.
Jawaban B
3. Pernyataan Darwin bahwa perubahan organisme yang bersifat adaptif akan mampu bertahan hidup dan menghasilkan. keturunan merupakan konsep yang terkait dengan proses....
(A) seleksi alam.
(B) mutasi genetik.
(C) variasi fenotipe.
(D) isolasi reproduksi.
(E) adaptasi lingkungan.
Jawaban A
4. Pernyataan berikut merupakan fakta yang terjadi di alam:
1. Semua spesies mempunyai potensi reproduksi yang tinggi
2. Terdapat variasi yang diturunkan di antara individu satu spesies
3 Terdapat banyak homoiogi organ
4. Ditemukannya hewan yang sama di tempat yang berbeda
Fakta yang menjadi dasar teori evolusi adalah...
A. 1dan2.
B. 2dan4.
C. 1 dan 4.
D. 3 dan 4.
E. 2dan 3.
Jawaban A
5. Manakah dari prinsip-prinsip berikut yang bukan merupakan bagian dari teori evolusi Darwin mengenai seleksi alam?
(A) evolusi adalah proses bertahap yang terjadi pada jangka waktu yang lama.
(B) variasi terjadi antara individu-individu dalam suatu populasi.
(C) mutasi adalah sumber utama dan variasi genetik
(D) semakin banyak individu yang dilahirkan, semakin tinggi kemampuan suatu spesies untuk bertahan
(E) individu-individu yang memiliki variasi yang paling menguntungkan memiliki kesempatan terbaik untuk bereproduksi.
Jawaban C
6. Hal berikut ini berkaitan dengan seleksi buatan, kecuali...
(A) hanya individu dengan ciri yang diinginkan saja yang boleh bereproduksi.
(B) menghasilkan varietas . baru hewan atau tanaman budidaya.
(C) seleksi terus-menerus dapat mengubah frekuensi genotipe
(D) genotipe dapat dikembangkan dari spesies liar.
(E) menghasilkan spesies baru
Jawaban E
7. Unit biologi yang tampak paling cepat dan jelas mengadakan proses evolusi adalah..
A. sel.
B. spesies.
C. jaringan.
D. ekosistem.
E. individu
Jawaban B
8. Ciri-ciri evolusi yang ditandai dengan adaptasi terhadap lingkungan antara lain...
A. organisme penghuni gua dan laut dalam mempunyai indra penglihatan yang tajam.
B. semua jenis unggas yang tinggal di dekat air dapat terbang dan berenang.
C. kelelawar mempunyai sistem sonar untuk terbang di malam hari yang gelap.
D. semua jenis ikan.mempunyai sisik yang terdiri dari bahan tulang.
E. semua anggota mamalia mempunyai gigi taring yang tajam untuk merobek daging.
Jawaban C
9. Inti teori Darwin adalah...
(A) manusia bisa saja berasal dari monyet.
(B) homologi menjadi dasar makhluk hidup berevolusi
(C) makhluk hidup dapat berubah sendiri secara Spontan.
(D) hanya melalui mutasi makhiuk hidup berubah bentuk dan berevolusi
(E) makhluk hidup berubah bentuk karena seleksi danadaptasi lingkungan
Jawaban E
10. Pernyataan yang tidak sesuai dengan prinsip teori evolusi Darwin adalah...
(A) seleksi alam terjadi pada tingkat populasi.
(B) setiap organisme dalam populasi adalah unik.
(C) individu bersaing untuk sumber daya yang terbatas.
(D) individu dengan karakter palm g sesuai akan paling bertahan
(E) spesies yang menghasilkan keturunan lebih banyak dapat bertahan
Jawaban A
11. Perbedaan konsep dalam teori evolusi Lamarck dan teori evolusi Darwin adalah...
(A) adanya struktur homolog.
(B) seleksi alam yang mendorong evolusi.
(C) lingkungan tidak berpengaruh pada pewarisan sifat.
(D) pembentukan Spesies dari nenek moyang yang sama.
(E) adanya sifat yang diwariskan kepada keturunannya.
Jawaban D
12. Petunjuk evolusi dari golongan Reptilia menuju golongan Aves ditandai dengan adanya struktur organ pada Aves dalam bentuk...
A. paruh.
B. cakar.
C. sisik.
D. bulu.
E. kaki.
Jawaban C
13. Daun kaktus yang tereduksi seperti duri-duri merupakan suatu bentuk penyesuaian terhadap lingkungan hidup di daerah gurun. Pendapat tersebut sej alan dengan yang dikemukakan oleh..
A. Wallace.
B. Morgan.
C. Lamarck.
D. Darwin.
E. Sutton.
Jawaban C
14. Pendapat Malthus yang menginspirasi Darwin dalam mengembangkan teori evolusi terutama berkaitan dengan fenomena...
(A) kompetisi untuk mendapatkan pasangan hidup.
(B) kompetisi untuk mendapatkan makanan.
(C) adaptasi terhadap cara reproduksi.
(D) adaptasi terhadap kondisi geologi.
(E) adaptasi terhadap lingkungan.
Jawaban B
15. Pernyataan yang salah mengenai organ vestigial adalah...
(A) contohnya pada manusia adalah apendiks.
(B) bukan merupakan salah satu bukti evolusi.
(C) merupakan organ yang tampaknya tidak berfungsi
(D) diperkirakan punya fungsi penting dalam tubuh nenek moyang
(E) struktur yang sudah tidak berguna akan hilang karena seleksi alam dalam waktu yang lama.
Jawaban B
16. Pernyataan tentang keberhasilan proses evolusi konvergensi yang benar adalah...
(A) fungsi organ tubuh berbeda meskipun secara anatomi sama.
(B) spesies yang ‘ sama yang menempati lingkungan berbeda.
(C) spesies berbeda yang menempati relung ekologi yang serupa.
(D) memiliki organ tubuh yang secara anatomi sama.
(E) memiliki organ tubuh sama meskipun secara anatomi berbeda.
Jawaban E
17. Perbandingan struktur antara sayap kupu-kupu dansayap burung merupakan konsep perbandingan yang bersifat...
A. adaptif
B. homolog.
C. evolutif.
D. fungsional.
E. analog.
Jawaban E
18. Menurut teori evolusi, kera yang dianggap paling dekat hubungan kekerabatannya dengan manusia adalah....
A. lutung.
B. simpanse.
C. gibon.
D. orang utan.
E. gorila.
Jawaban B
19. Ditinjau dari sudut pandang evolusi, kerabat terdekat manusia yang masih hidup adalah...
(A) Homo erectus
(B) Tarsius tarsitus
(C) Pongo pigmaeus.
(D) Macacus fascicularis.
(E) Australopithecus africanus
Jawaban C
20. Menurut sejarah evolusi, urutan kemunculan organisme di bumi adalah...
(A) archaea, bakteri, eukariot, alga, tumbuhan, hewan. ‘
(B) arhaea, bakteri, alga, tumbuhan, hewan, eukariot.
(C) prokariot, eukariot, alga, tumbuhan, hewan.
(D) prokariot, eukariot, tumbuhan, hewan, alga.
(E) eukariot, prokariot, tumbuhan, hewan, alga.
Jawaban C
21. Penemuan fosil pada berbagai lapisan bumi yang dipakai untuk menerangkan teori evolusi adalah fosil..
(A) kera.
(B) kuda.
(C) manusia.
(E) gajah.
(C) dinosaurus.
Jawaban B
22. Spesiasi alopatrik terjadi akibat terputusnya aliran gen karena terbentuknya penghalang sebagai berikut kecuali...
(A) gunung
(B) sunga
(C) non random mating
(D) perbedaan lingkungan
(E) lautan
Jawaban C
23. Hewan berikut yang tidak mengalami spesiasi akibat isolasi geografl adalah...
(A) harimau.
(B) gaj ah.
(C) rusa.
(D) badak.
(E) paus.
Jawaban E
24. Bentuk ini adalah mekanisnie yang mempengaruhi terjadinya spesiasi, kecuali...
A. aliran gen
B. poliploidi.
C. isolasi tingkah laku
D. isolasi gamet.
E. domestikasi
Jawaban E
25. Macam isolasi berikut yang bukan mekanisme isolasi prazigot adalah...
A. isolasi geografi.
B. sterilitas hibrid
C. isolasi ekologi.
D. isolasi mekanis
E. isolasi musim.
Jawaban B
26. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) ukuran populasi cukup besar
(2) populasi bersifat terbuka
(3) terjadinya perkawinan acak
(4) jumlah mutasi gen dalam alel bervariasi
(5) kemampuan reproduksi tiap individu sama
Kombinasi yang sesuai dengan syarat berlakunya hukum Hardy-Weinberg adalah...
A. 1, 2, dan 3.
B. 2, 3, dan 4.
C. 1, 3, dan 5.
D. 3, 4, dan 5.
E. 1, 4, dan 5.
Jawaban C
27. Suatu populasi kelinci berada dalam kesetimbangan Hardy-Weinberg mempunyai 9° 0 kelinci berambut keriting (sifat resesif). Frekuensi gen heterozigot untuk rambut keriting dalam populasi tersebut adalah..
A. 0,21
B. 0,36.
C. 0,49.
D. 0,30.
E. 0,42.
Jawaban E
28. Penyerbukan tumbuhan spesies A hanya dapat teijadi dengan bantuan serangga spesies B. Spesies A merupakan satu-satunya sumber makanan bagi larva spesies B. Dalam kurun waktu beberapa tahun, teradi suatu wabah penyakit yang akhirnya mematikan seluruh populasi spesies A. Selanjutnya, apa yang paling mungkin terjadi pada spesies B sebagai akibat hilangnya spesies A?
(A) Larva spesies B akan segera beradaptasi untuk memakan spesies tumbuhan yang lain.
(B) Populasi spesies B akan berevolusi menjadi spesies yang baru.
(C) Populasi spesies B akan menjadi punah.
(D) Larva spesies B . akan berupaya untuk menjadi dewasa lebih cepat.
(E) Spesies B akan segera meningkatkan populasinya.
Jawaban C
l. terjadi mutasi
2. meningkatnya frekuensi gen mutan dalam populasi
3. munculnya jenis baru .
4. seleksi alam berpengaruh pada mutan untuk menghasilkan keturunan
Dalam teori evolusi, urutan peristiwa yang sesuai adalah...
A. 1, 2, 4, 3.
B. 3, 2, 1, 4.
C. 1,4, 2, 3.
D. 3, l, 2, 4.
E. 2,1, 4, 3
Jawaban A
2. Suatu jenis organisme dapat dikatakan memiliki tingkat kecocokan (fitness) yang lebih besar dibandingkan jenis lainnya jika...
(A) memiliki masa hidup yang lebih lama.
(B) menghasilkan keturunan yang survive dalam jumlah banyak
(C) menguasai teritorial yaiig lebih luas.
(D) melakukan perkawinan berulang kali.
(E) memiliki banyak pasangan hidup.
Jawaban B
3. Pernyataan Darwin bahwa perubahan organisme yang bersifat adaptif akan mampu bertahan hidup dan menghasilkan. keturunan merupakan konsep yang terkait dengan proses....
(A) seleksi alam.
(B) mutasi genetik.
(C) variasi fenotipe.
(D) isolasi reproduksi.
(E) adaptasi lingkungan.
Jawaban A
4. Pernyataan berikut merupakan fakta yang terjadi di alam:
1. Semua spesies mempunyai potensi reproduksi yang tinggi
2. Terdapat variasi yang diturunkan di antara individu satu spesies
3 Terdapat banyak homoiogi organ
4. Ditemukannya hewan yang sama di tempat yang berbeda
Fakta yang menjadi dasar teori evolusi adalah...
A. 1dan2.
B. 2dan4.
C. 1 dan 4.
D. 3 dan 4.
E. 2dan 3.
Jawaban A
5. Manakah dari prinsip-prinsip berikut yang bukan merupakan bagian dari teori evolusi Darwin mengenai seleksi alam?
(A) evolusi adalah proses bertahap yang terjadi pada jangka waktu yang lama.
(B) variasi terjadi antara individu-individu dalam suatu populasi.
(C) mutasi adalah sumber utama dan variasi genetik
(D) semakin banyak individu yang dilahirkan, semakin tinggi kemampuan suatu spesies untuk bertahan
(E) individu-individu yang memiliki variasi yang paling menguntungkan memiliki kesempatan terbaik untuk bereproduksi.
Jawaban C
6. Hal berikut ini berkaitan dengan seleksi buatan, kecuali...
(A) hanya individu dengan ciri yang diinginkan saja yang boleh bereproduksi.
(B) menghasilkan varietas . baru hewan atau tanaman budidaya.
(C) seleksi terus-menerus dapat mengubah frekuensi genotipe
(D) genotipe dapat dikembangkan dari spesies liar.
(E) menghasilkan spesies baru
Jawaban E
7. Unit biologi yang tampak paling cepat dan jelas mengadakan proses evolusi adalah..
A. sel.
B. spesies.
C. jaringan.
D. ekosistem.
E. individu
Jawaban B
8. Ciri-ciri evolusi yang ditandai dengan adaptasi terhadap lingkungan antara lain...
A. organisme penghuni gua dan laut dalam mempunyai indra penglihatan yang tajam.
B. semua jenis unggas yang tinggal di dekat air dapat terbang dan berenang.
C. kelelawar mempunyai sistem sonar untuk terbang di malam hari yang gelap.
D. semua jenis ikan.mempunyai sisik yang terdiri dari bahan tulang.
E. semua anggota mamalia mempunyai gigi taring yang tajam untuk merobek daging.
Jawaban C
9. Inti teori Darwin adalah...
(A) manusia bisa saja berasal dari monyet.
(B) homologi menjadi dasar makhluk hidup berevolusi
(C) makhluk hidup dapat berubah sendiri secara Spontan.
(D) hanya melalui mutasi makhiuk hidup berubah bentuk dan berevolusi
(E) makhluk hidup berubah bentuk karena seleksi danadaptasi lingkungan
Jawaban E
10. Pernyataan yang tidak sesuai dengan prinsip teori evolusi Darwin adalah...
(A) seleksi alam terjadi pada tingkat populasi.
(B) setiap organisme dalam populasi adalah unik.
(C) individu bersaing untuk sumber daya yang terbatas.
(D) individu dengan karakter palm g sesuai akan paling bertahan
(E) spesies yang menghasilkan keturunan lebih banyak dapat bertahan
Jawaban A
11. Perbedaan konsep dalam teori evolusi Lamarck dan teori evolusi Darwin adalah...
(A) adanya struktur homolog.
(B) seleksi alam yang mendorong evolusi.
(C) lingkungan tidak berpengaruh pada pewarisan sifat.
(D) pembentukan Spesies dari nenek moyang yang sama.
(E) adanya sifat yang diwariskan kepada keturunannya.
Jawaban D
12. Petunjuk evolusi dari golongan Reptilia menuju golongan Aves ditandai dengan adanya struktur organ pada Aves dalam bentuk...
A. paruh.
B. cakar.
C. sisik.
D. bulu.
E. kaki.
Jawaban C
13. Daun kaktus yang tereduksi seperti duri-duri merupakan suatu bentuk penyesuaian terhadap lingkungan hidup di daerah gurun. Pendapat tersebut sej alan dengan yang dikemukakan oleh..
A. Wallace.
B. Morgan.
C. Lamarck.
D. Darwin.
E. Sutton.
Jawaban C
14. Pendapat Malthus yang menginspirasi Darwin dalam mengembangkan teori evolusi terutama berkaitan dengan fenomena...
(A) kompetisi untuk mendapatkan pasangan hidup.
(B) kompetisi untuk mendapatkan makanan.
(C) adaptasi terhadap cara reproduksi.
(D) adaptasi terhadap kondisi geologi.
(E) adaptasi terhadap lingkungan.
Jawaban B
15. Pernyataan yang salah mengenai organ vestigial adalah...
(A) contohnya pada manusia adalah apendiks.
(B) bukan merupakan salah satu bukti evolusi.
(C) merupakan organ yang tampaknya tidak berfungsi
(D) diperkirakan punya fungsi penting dalam tubuh nenek moyang
(E) struktur yang sudah tidak berguna akan hilang karena seleksi alam dalam waktu yang lama.
Jawaban B
16. Pernyataan tentang keberhasilan proses evolusi konvergensi yang benar adalah...
(A) fungsi organ tubuh berbeda meskipun secara anatomi sama.
(B) spesies yang ‘ sama yang menempati lingkungan berbeda.
(C) spesies berbeda yang menempati relung ekologi yang serupa.
(D) memiliki organ tubuh yang secara anatomi sama.
(E) memiliki organ tubuh sama meskipun secara anatomi berbeda.
Jawaban E
17. Perbandingan struktur antara sayap kupu-kupu dansayap burung merupakan konsep perbandingan yang bersifat...
A. adaptif
B. homolog.
C. evolutif.
D. fungsional.
E. analog.
Jawaban E
18. Menurut teori evolusi, kera yang dianggap paling dekat hubungan kekerabatannya dengan manusia adalah....
A. lutung.
B. simpanse.
C. gibon.
D. orang utan.
E. gorila.
Jawaban B
19. Ditinjau dari sudut pandang evolusi, kerabat terdekat manusia yang masih hidup adalah...
(A) Homo erectus
(B) Tarsius tarsitus
(C) Pongo pigmaeus.
(D) Macacus fascicularis.
(E) Australopithecus africanus
Jawaban C
20. Menurut sejarah evolusi, urutan kemunculan organisme di bumi adalah...
(A) archaea, bakteri, eukariot, alga, tumbuhan, hewan. ‘
(B) arhaea, bakteri, alga, tumbuhan, hewan, eukariot.
(C) prokariot, eukariot, alga, tumbuhan, hewan.
(D) prokariot, eukariot, tumbuhan, hewan, alga.
(E) eukariot, prokariot, tumbuhan, hewan, alga.
Jawaban C
21. Penemuan fosil pada berbagai lapisan bumi yang dipakai untuk menerangkan teori evolusi adalah fosil..
(A) kera.
(B) kuda.
(C) manusia.
(E) gajah.
(C) dinosaurus.
Jawaban B
22. Spesiasi alopatrik terjadi akibat terputusnya aliran gen karena terbentuknya penghalang sebagai berikut kecuali...
(A) gunung
(B) sunga
(C) non random mating
(D) perbedaan lingkungan
(E) lautan
Jawaban C
23. Hewan berikut yang tidak mengalami spesiasi akibat isolasi geografl adalah...
(A) harimau.
(B) gaj ah.
(C) rusa.
(D) badak.
(E) paus.
Jawaban E
24. Bentuk ini adalah mekanisnie yang mempengaruhi terjadinya spesiasi, kecuali...
A. aliran gen
B. poliploidi.
C. isolasi tingkah laku
D. isolasi gamet.
E. domestikasi
Jawaban E
25. Macam isolasi berikut yang bukan mekanisme isolasi prazigot adalah...
A. isolasi geografi.
B. sterilitas hibrid
C. isolasi ekologi.
D. isolasi mekanis
E. isolasi musim.
Jawaban B
26. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) ukuran populasi cukup besar
(2) populasi bersifat terbuka
(3) terjadinya perkawinan acak
(4) jumlah mutasi gen dalam alel bervariasi
(5) kemampuan reproduksi tiap individu sama
Kombinasi yang sesuai dengan syarat berlakunya hukum Hardy-Weinberg adalah...
A. 1, 2, dan 3.
B. 2, 3, dan 4.
C. 1, 3, dan 5.
D. 3, 4, dan 5.
E. 1, 4, dan 5.
Jawaban C
27. Suatu populasi kelinci berada dalam kesetimbangan Hardy-Weinberg mempunyai 9° 0 kelinci berambut keriting (sifat resesif). Frekuensi gen heterozigot untuk rambut keriting dalam populasi tersebut adalah..
A. 0,21
B. 0,36.
C. 0,49.
D. 0,30.
E. 0,42.
Jawaban E
28. Penyerbukan tumbuhan spesies A hanya dapat teijadi dengan bantuan serangga spesies B. Spesies A merupakan satu-satunya sumber makanan bagi larva spesies B. Dalam kurun waktu beberapa tahun, teradi suatu wabah penyakit yang akhirnya mematikan seluruh populasi spesies A. Selanjutnya, apa yang paling mungkin terjadi pada spesies B sebagai akibat hilangnya spesies A?
(A) Larva spesies B akan segera beradaptasi untuk memakan spesies tumbuhan yang lain.
(B) Populasi spesies B akan berevolusi menjadi spesies yang baru.
(C) Populasi spesies B akan menjadi punah.
(D) Larva spesies B . akan berupaya untuk menjadi dewasa lebih cepat.
(E) Spesies B akan segera meningkatkan populasinya.
Jawaban C
Posting Komentar