Bagaimana keadaan fisik wilayah Indonesia?
1. Kondisi Geologi Indonesia
Secara geologis, Indonesia terletak pada pertemuan tiga lempeng tektonik besar yaitu lempeng Indo-Australia, Lempeng Eurasia, dan Lempeng Pasifik.
Lempeng Indo-Australia bertumbukan dengan lempeng Eurasia di lepas pantai Sumatera, Jawa, dan Nusa Tenggara.
Lempeng Pasifik bertumbukan dengan lempeng Eurasia di utara Papua dan Maluku Utara.
Tumbukan lempeng tersebut kemudian membentuk rangkaian pegunungan yang sebagaian menjadi gunung api di sepanjang Pulau Sumatera, Jawa, dan Nusa Tenggara.
Selain terbentuk pegunungan dan gunung api, tumbukan antarlempeng juga menghasilkan fenomena gempa bumi.
2. Bentuk Muka Bumi
Bentuk muka bumi Indonesia dibedakan menjadi dataran rendah, dataran tinggi, bukit, gunung, dan pegunungan.
3. Kondisi Iklim
Indonesia beriklim tropis. Ciri iklim ini adalah suhu udara tinggi sepanjang tahun yaitu sekitar 27°C.
Di daerah iklim tropis tidak ada perbedaan yang jauh antara suhu pada musim hujan dan musim kemarau.
Secara geologis, Indonesia terletak pada pertemuan tiga lempeng tektonik besar yaitu lempeng Indo-Australia, Lempeng Eurasia, dan Lempeng Pasifik.
Lempeng Indo-Australia bertumbukan dengan lempeng Eurasia di lepas pantai Sumatera, Jawa, dan Nusa Tenggara.
Lempeng Pasifik bertumbukan dengan lempeng Eurasia di utara Papua dan Maluku Utara.
Tumbukan lempeng tersebut kemudian membentuk rangkaian pegunungan yang sebagaian menjadi gunung api di sepanjang Pulau Sumatera, Jawa, dan Nusa Tenggara.
Selain terbentuk pegunungan dan gunung api, tumbukan antarlempeng juga menghasilkan fenomena gempa bumi.
2. Bentuk Muka Bumi
Bentuk muka bumi Indonesia dibedakan menjadi dataran rendah, dataran tinggi, bukit, gunung, dan pegunungan.
3. Kondisi Iklim
Indonesia beriklim tropis. Ciri iklim ini adalah suhu udara tinggi sepanjang tahun yaitu sekitar 27°C.
Di daerah iklim tropis tidak ada perbedaan yang jauh antara suhu pada musim hujan dan musim kemarau.
Posting Komentar