Bagaimana cara mendapatkan nilai pada permainan kasti?
Cara mendapatkan nilai pada permainan kasti adalah sebagai berikut:
- Pemain berhasil memukul bola, kemudian lari ke pemberhentian I, II, III, dan ruang bebas secara bertahap, mendapatkan nilai 1.
- Pemain berhasil berlari melewati tiang-tiang pemberhentian dan kembali ke ruang bebas atas pukulannya sendiri, mendapat nilai 2
- Regu penjaga menangkap langsung bola lambung yang dipukul oleh regu pemukul, mendapatkan nilai 1
- Regu yang mendapatkan nilai paling banyak dinyatakan sebagai pemenang.
Posting Komentar