Jenis tanah yang memilikisifat-sifat yang mendukung usaha pertanian ialah tanah
Jenis tanah yang memilikisifat-sifat yang mendukung usaha pertanian ialah tanah ..
a. podzol
b. napal
c. padas
d. lempung
e. laterit
Jawaban: d. lempung
Jenis tanah yang memilikisifat-sifat yang mendukung usaha pertanian ialah tanah lempung.
Definisi tanah lempung menurut para ahli: Bowles,1991 mendefinisikan tanah lempung sebagai deposit yang mempunyai partikel berukuran lebih kecil atau sama dengan 0,002 mm dalam jumlah lebih dari 50 %. akan bersifat lengket (kohesif) dan sangat lunak.
Tanah liat atau lempung adalah partikel mineral berkerangka dasar silikat yang berdiameter kurang dari 5 mikrometer. Lempung mengandung leburan silika dan/atau aluminium yang halus. Unsur-unsur ini, silikon, oksigen, dan aluminum adalah unsur yang paling banyak menyusun kerak bumi
Jenis tanah lempung yang terjadi karena hasil pelapukan batuan feldspatik yang berpindah jauh dari batuan induknya karena tenaga eksogen. Karakteristiknya adalah tidak murni, cenderung berbutir halus, plastis, berwarna abu-abu, coklat, merah, kuning, daya susut yang tinggi, titik lebur yang rendah, tahan api.
Beberapa tanaman yang layak dicoba di antaranya switchgrass, sage Russia, aster, dan hosta. Meskipun begitu, banyak tanaman yang tidak dapat tumbuh subur di tanah lempung, walaupun Anda telah mengolahnya dengan efektif. Menanam tanaman yang menyukai tanah yang sangat asam atau sangat kering merupakan hal yang sulit.
Posting Komentar