Seluruh wilayah Indonesia relatif rawan terhadap gempa. Hal tersebut dipengaruhi kondisi geologis Indonesia yang

1 minute read

Seluruh wilayah Indonesia relatif rawan terhadap gempa. Hal tersebut dipengaruhi kondisi geologis Indonesia yang merupakan pertemuan antara lempeng Indo-Australia dengan lempeng...

a. Asia dan Pasifik

b. Gondwana dan Pasifik

c. Eurasia dan Pasifik

d. Asia dan Gondwana

e. Gondwana dan Eurasia

Jawaban: c

Indonesia terletak diantara tiga lempeng utama, seperti yang dikutip situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), letak geologis Indonesia juga terletak diantara tiga lempeng utama di dunia, yaitu lempeng Australia, lempeng Eurasia, dan lempeng Pasifik. 

Pengaruh Letak Geologis Indonesia adalah Indonesia menjadi negara rawan gempa bumi, tsunami, dan gunung berapi karena terletak di antara pertemuan tiga lempeng lithosfer. Indonesia memiliki kesuburan tanah yang bagus untuk pertanian dan perkebunan karena aktivitas gunung merapi yang menghasilkan tanah vulkanik.https:geograpik.blogspot.com/

iklan tengah