Sebutkan Pengaruh Positif dan Negatif dari Kemajuan Iptek di Bidang Pendidikan!
Pengaruh Positif
- Pembelajaran Jarak Jauh dengan kemajuan teknologi proses pembelajaran tidak harus mempertemukan siswa dengan guru, tetapi bisa juga menggunakan jasa internet.
- Munculnya media massa, khususnya media elektronik sebagai sumber ilmu pusat pendidikan.
- Munculnya metode-metode pembelajaran yang baru yang memudahkan siswa dan guru dalam proses pembelajaran.
- Kita akan lebih cepat mendapatkan informasi-informasi yang akurat dan terbaru di seluruh Dunia.
- Teknologi menawarkan media audio visual yang interaktif pada proses pembelajaran.
Baca Juga: Ringkasan Materi PPKN Lengkap
Pengaruh Negatif
- Penyalahgunaan teknologi yang lainnya adalah pengetahuan yang melakukan tindak kriminal atau tidak dibenarkan
- Menurunnya motivasi dan prestasi belajar serta berkurangnya jumlah jam belajar karena dipakai untuk bermain game.
- Kemerosotan moral dimasyarakat khususnya dikalangan remaja dan pelajar.
Baca Juga: Ringkasan Materi PPKN Lengkap
Posting Komentar