Prinsip ekonomi dapat diterapkan pelajar dalam kehidupan sehari-hari seperti
3. Prinsip ekonomi dapat diterapkan pelajar dalam kehidupan sehari-hari seperti...
A. membelanjakan seluruh uangnya untuk membeli alat tulis
B. menggunakan alat tulis sesuai keperluannya
C. menuliskan pesan-pesan di seragam kelulusan
D. mempelajari materi yang diberikan oleh guru
Jawaban B
1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 27, 28, 29, 30, 31, 32, 33, 34, 35, 36, 37, 38, 39, 40, 41, 42, 43, 44, 45
Prinsip ekonomi adalah panduan dalam kegiatan ekonomi untuk mencapai perbandingan rasional antara pengorbanan yang dikeluarkan dan hasil yang diperoleh. Hal ini dapat ditunjukkan ketika pelajar menggunakan alat tulis sesuai keperluannya.
Secara singkat, prinsip ini diartikan sebagai perubahan perilaku ekonomi sesuai dengan insentif yang didapat. Contohnya yaitu naiknya harga buah apel yang membuat masyarakat akan beralih ke buah lain untuk mendapatkan sumber vitaminnya.
Manfaat prinsip ekonomi Mengoptimalkan sumber daya yang ada untuk memperoleh keuntungan maksimal. Bekerja hemat, cepat dan tepat untuk memperkecil risiko kerugian atau kerusakan. Mencapai tujuan dengan tepat waktu dan berhasil untuk mencapai tingkat kemakmuran yang diinginkan.
Posting Komentar