Pernyataan di bawah ini yang bukan termasuk pelestarian sumber daya alam secara in-situ adalah

1 minute read

12. Pernyataan di bawah ini yang bukan termasuk pelestarian sumber daya alam secara in-situ adalah...
a. kebun botani
b. taman nasional
c. cagar alam
d. hutan lindung
e. taman wisata alam

Jawaban a

123456789101112131415

Pelestarian in situ adalah pelestarian keanekaragaman hayati di wilayah asalnya ditemukan. Pelestarian in-situ meliputi taman nasional, cagar alam, hutan lindung, suaka marga satwa, dan taman wisata alam, sedangkan pelestarian ex-situ meliputi kebun koleksi, kebun botani, kebun binatang, dan kebun plasma nutfah.

Pengertian In situ adalah usaha pelestarian alam yang dilakukan dalam habitat aslinya. Sedangkan Pengertian Ex situ adalah usaha pelestarian alam yang dilakukan di luar habitat aslinya 

Insitu adalah jenis pelestarian yang dilakukan di habitat asli makhluk hidup tersebut. Misalnya pelestarian di daerah Taman nasional atau cagar alam dan suaka margasatwa. Sedangkan eksitu adalah Pelestarian yang dilakukan diluar habitat asli hewan atau tumbuhan tersebut

iklan tengah