Urutan satuan organisasi dalam suatu ekosistem dari yang sederhana sampai yang kompleks adalah

0 minute read

5. Di dalam suatu ekosistem terdapat satuan-satuan berikut.
1. Populasi
2. Individu
3. Ekosistem
4. Komunitas
Urutan satuan organisasi dalam suatu ekosistem dari yang sederhana sampai yang kompleks adalah...
a. 4, 2, 3, 1
b. 2, 1, 4, 3
c. 3, 1, 4, 2
d. 4, 2, 3, 1
e. 2, 4, 1, 3

Jawaban B

1234567891011121314151617181920

Urutan satuan organisasi dalam suatu ekosistem dari yang sederhana sampai yang kompleks yaitu individu, populasi, komunitas, dan ekosistem 

iklan tengah