Berikut yang bukan syarat keberhasilan suatu integrasi pada suatu negara adalah
1 minute read
5. Berikut yang bukan syarat keberhasilan suatu integrasi pada suatu negara adalah...
a. nilai-nilai sosial dijadikan aturan baku dalam melangsungkan proses integrasi sosial
b. norma-norma dijadikan aturan baku dalam melangsungkn proses integrasi sosial
c. danya konsensus nasional dalam rangka kepemimpinan nasional yang otoritarian
d. anggota-anggota masyarakat merasa bahwa mereka berhasil saling mengisi kebutuhan kebutuhan satu dengan lainnya
e. terciptanya kesepakatan bersama mengenai norma-norma dan nilai-nilai sosial yang dilestarikan dan dijadikan pedoman
Jawaban C
1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 27, 28, 29, 30
Sayarat Keberhasilan Integrasi Nasional : Keinginan untuk bersatu di kalangan bangsa Indonesia. Rasa cinta tanah air di kalangan bangsa Indonesia, Rasa rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan Negara.. Adapun syarat keberhasilan suatu integrasi sebagai berikut:
- anggota-anggota masyarakat merasa bahwa mereka berhasil saling mengisi kebutuhan-kebutuhan satu dengan lainnya
- terciptanya keepakatan bersama mengenai norma-norma dan nilai-nilai sosial yang dilestarikan dan dijadikan pedoman
- norma-norma dan nilai-nilai sosial dijadikan aturan baku dalam melangsungkan proses integrasi sosial
Posting Komentar