Diberitakan melalui media massa bahwa sebagian masyarakat Indonesia melakukan demonstrasi untuk menolak

39. Diberitakan melalui media massa bahwa sebagian masyarakat Indonesia melakukan demonstrasi untuk menolak kenaikan harga BBM. Aksi demonstrasi itu disertai dengan merusak fasilitas umum. Demonstrasi ini menunjukkan konflik antara masyarakat dan pemerintah. 
Konflik tersebut disebabkan oleh...
a. perubahan sosial
b. perbedaan konsep
c. perbedaan pendapat
d. perbedaan kepentingan
e. perbedaan antarkelompok

Jawaban D

1234567891011121314151617181920212223242526272829303132333435363738394041424344454647484950

Demonstrasi menolak kenaikan harga BBM menunjukan konflik antara masyarakat dan pemerintah yang disebabkan oleh perbedaan kepentingan. Konflik ini jika tidak segera diatasi akan menyebabkan disintegrasi sosial. Disintegrasi merupakan kebalikan dari integrasi. Jika integrasi bermakna penyatuan, maka disintegrasi merupakan keterpisahan. Dalam konteks organisasi atau kelompok bisa kita pahami sebagai perpecahan. Disintegrasi sosial merupakan suatu bentuk perpecahan yang ada dalam kelompok sosial

iklan tengah