Pengelompokkan dan kemudian penyederhanaan partai-partai politik selama kurun waktu 1968-1970 dapat dipandang sebagai upaya Orde Baru untuk

18. Pengelompokkan dan kemudian penyederhanaan partai-partai politik selama kurun waktu 1968-1970 dapat dipandang sebagai upaya Orde Baru untuk...
a. mengikis habis kekuatan politik Orde Lama
b. meredam kelompok-kelompok kritis dalam partai politik
c. menegakkan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen
d. meniadakan kekuatan-kekuatan politik yang dapat menjadi oposisi Orde Baru
e. menciptakan stabilitas politik sebagai prasyarat untuk pemulihan ekonomi

Jawaban E

12345678910111213141516171819202122232425

Pada akhir tahun 1971, pemerintah Orde Baru melemparkan gagasan penyederhanaan partai politik dengan alasan-alasan tertentu, seperti kasus pada masa Demokrasi Parlementer. Pada masa itu, banyaknya partai dianggap tidak memudahkan pemabangunan, justru sebaliknya menambah permasalahan. 

Demokrasi Liberal atau Demokrasi Parlementer merupakan sebuah istilah yang digunakan untuk menggambarkan sistem pemerintahan yang digunakan oleh Indonesia pada kurun waktu tahun 1950-1959. Pada masa ini Indonesia menggunakan UUD 1950 Sementara dan sistem pemerintahan Parlementer. Demokrasi Parlementer atau yang disebut pula dengan demokrasi liberal merupakan salah satu sistem demokrasi yang pernah diterapkan di negara Indonesia. Melihat rentang waktunya, Indonesia menerapkan sistem demokrasi liberal terjadi pada tahun 1950 hingga 1959.

iklan tengah