Pelaksanaan perjanjian mengenai pertukaran barang dan jasa antara dua organisasi atau lebih disebut

6. Pelaksanaan perjanjian mengenai pertukaran barang dan jasa antara dua organisasi atau lebih disebut...
a. kerukunan
b. koalisi
c. bargaining
d. kooptasi
e. joint venture

Jawaban C

12345678910111213141516171819202122232425262728293031323334353637383940

Bergaining adalah pelaksanaan perjanjian mengenai pertukaran barang dan jasa antara dua organisasi atau lebih. Istilah ini biasanya dipakai dalam dunia perdagangan. Dengan adanya perjanjian ini, kedua belah pihak berhak leluasa melakukan tawar menawar harga. Tawar menawar adalah suatu jenis negosiasi yang dilakukan oleh penjual dan pembeli untuk menentukan harga suatu barang. Hal ini biasanya dilakukan di pasar tradisional.

Bargaining adalah suatu posisi tawar barang atau jasa. Bargaining harus dilakukan lebih dari satu orang, jadi minimal ada dua orang yang bertransaksi (penjual dan pembeli). Bargaining itu proses tawar menawar mengenai harga suatu barang atau jasa. contoh seorang pembeli melakukan tawar menawar mengenai harga kepada penjual.

iklan tengah